Jasa Kurir Makanan
Siapa bilang mengirimkan makanan itu susah? memang iya sih, tapi kalau cara mengemasnya dengan benar, makananmu bisa dikirim melalui jasa kurir. Nah, berikut jenis makanan apa saja yang bisa dikirim melalui jasa kurir.
1. Kue kering.
Kue kering seperti nastar, kastengel atau kue lainnya bisa dikirim menggunakan jasa kurir. Walaupun memiliki resiko tapi bisa diminimalisir dengan cara pengemasan yang baik.
2. Kue basah.
Kue basah seperti lemper atau surabi dan lain-lain juga bisa dikirim melalui jasa kurir. Asalkan pengemasannya tepat, maka tidak akan terlalu beresiko tinggi.
3. Makanan setengah jadi.
Contohnya adalah pempek yang belum di goreng atau bakso yang belum direbus. Makanan seperti itu cocok untuk dikirimkan melalui jasa kurir, karena cepat.