Tips Mengirimkan Makanan
Masyarakat Indonesia seringkali menggunakan layanan kurir untuk mengirimkan makanan kepada rekan dan keluarga ataupun kepada siapa saja. Semakin banyaknya bisnis online yang menyediakan kuliner juga membuat makanan bisa dikirim menggunakan jasa kurir. Namun makanan tidaklah sama dengan barang lain karena harus membutuhkan penanganan yang khusus, seperti berikut;
- Pastikan anda mengirimkan makanan ketika anda selesai mengolahnya, sehingga tidak menurunkan kualitas dari makanan anda.
- Pilihlah kurir yang memiliki ketepatan waktu seperti ParselDay yang menjamin barang yang dikirim sampai dalam waktu 3 jam.
- Gunakan kemasan luar yang cukup tebal seperti kotak atau kardus agar tidak rusak selama proses pengiriman barang. Tapi jangan lupa lapisi makanan anda sebelum dimasukan kedalam kotak atau kardus ya.